adminfik | 2023-07-04 |
|||
![]() |
Pada hari Rabu, 21 Juni 2023 dilaksanakan kegiatan sosialisasi bencana besama siswa/siswi SDN 08 Wonogiri. Kegiatan ini dilakukan dengan tujuan meningkatan pengetahuan siswa dan siswi dalam penanggulangan bencana baik pra, saat, dan pasca bencana serta meningkatkan ketrampilan dasar dalam penanggulangan bencana. Sekolah bekerja sama dengan BPBD dan mahasiswa Universitas Aisyiyah Surakarta untuk membangun kesipasiagaan bersama menghadapi bencana, khu... Read more |
Irham | 2023-04-15 |
|||
![]() |
Telah terlaksananya Kegiatan Bagi Takjil yang di ikuti oleh seluruh ormawa Universitas 'Aisyiyah Surakarta pada tanggal 14 April 2023. Yang bertempatan di kampus 1 Universitas 'Aisyiyah Surakarta. ... Read more |
adminfik | 2023-04-01 |
|||
![]() |
Pada tanggal 1 April 2023 Mahasiswa Universitas Aisyiyah Surakarta yang magang di BPBD Klaten periode I Tanggal 27 Maret 2023 – 22 April 2023 melakukan kegiatan Field Trip ke Desa Balerante Kecamatan Kemalang Kabupaten Klaten Jawa Tengah. Berangkat dari BPBD Klaten pada pukul 07.10 WIB menggunakan mobil yang disediakan dari BPBD Klaten dan didampingi Bp. Fida’ Husain, S.Kep., Ns., M.Kep selaku dosen Pembimbing Akademik. Sampai di lokasi pukul 08.30 WIB, lokasi yang pertama dengan jarak 5 KM dari puncak Gunung Merapi yaitu rumah Bp. Jainu selaku perangkat Desa Balerante dan Narasumber yang memberikan infor... Read more |
adminfik | 2023-02-28 |
|||
![]() |
Telah terlaksananya kegiatan membersihkan Masjid Nurusy Syifa dan pembagian beberapa nasi bungkus yang merupakan salah satu program kerja dari kementrian sosial masyarakat. Kegiatan ini dilaksankan pada tanggal 28 Februari 2023, yang di ikuti oleh seluruh anggota BEM Universitas 'Aisyiyah Surakarta. ... Read more |
adminfik | 2023-02-23 |
|||
![]() |
Setelah beberapa waktu lalu tim MDMC dan Lazismu Solo melakukan evakuasi korban banjir, kini tim kesehatan dari Universitas Aisyiyah Surakarta (Aiska University) menggandeng MDMC dan Lazismu Solo kembali untuk melakukan recovery pasca banjir. Team kesehatan yang terdiri dari gabung tenaga kesehatan dari Aisyiyah Medical Center dan mahasiswa Keperawatan dan kebidanan universitas Aisyiyah surakarta ini, melakukan kegiatan berupa pengecekan kesehatan dan pengobatan gratis. Sebelum dilakukan kegiatan pengecekan kesehatan kegiatan diawali dengan pemberian penyuluhan kepada warga yang berdampak banjir tentang Upaya Pencegahan dan Penanganan Masalah Kesehatan Pasca Banjir pada Warga Kelurahan Jebres. Kegiatan penyuluhan disampaikan langsung oleh dosen S1 Keperawatan Universitas 'Aisyiyah Surakarta yaitu ibu Wahyuni, SKM., M.Kes., ... Read more |
adminfik | 2023-02-21 |
|||
![]() |
Sebanyak 35 mahasiswa Program Studi Profesi Ners Universitas ‘Aisyiyah Surakarta diterjunkan untuk membantu korban banjir di Solo, tepatnya di Kelurahan Joyotakan yang tergabung dalam kegiatan Aksi Ners Peduli. Hal ini dilakukan sebagai wujud realisasi dari keunggulan Program Studi S1 Keperawatan dan Profesi Ners Read more |
irham | 2023-02-14 |
|||
LKMM (Latihan keterampilan manajemen mahasiswa) merupakan upaya pembekalan dan pengembangan pengetahuan, keterampilan dan sikap dalam manajemen organisasi mahasiswa baik intra maupun antar perguruan tinggi. LKMM yang diadakan oleh BEM Universitas 'Aisyiyah Surakarta kali ini memiliki tujuan membangun jiwa pemimpin yang tegas, bertanggungjawab, berkarakter dan loyal dalam berorganisasi. Untuk mencapai tujuan tersebut, BEM universitas 'Aisyiyah Surakarta mendatangkan nara sumber yang luar biasa yaitu Ibu Riyani Wulandari S.Kep, Ns, M.Kep selaku rektor Universitas 'Aisyiyah Surakarta yang memberikan materi tentang integritas seorang pemimpin, Read more |
winda | 2023-01-07 |
|||
![]() |
Dalam kegiatan ini Himpunan Mahasiswa Administrasi Rumah
Sakit universitas ‘Aisyiyah Surakarta dengan Himars Universitas Kusuma Husada mengadakan
rapat Bersama untuk membahas kolaborasi program Kerja Bersama dan wacana pembentukan HMP Administrasi Rumah Sakit Solo Raya, dimana pada rencana pembentukan HMP ARS Se-Solo Raya akan melibatkan beberapa perguruan tinggi yang memimiliki prodi ARS dan jejaring prodi lainnya yang berkait.
Pertemuan pertama yang dilaksanakan pada hari Sabtu, 7
Januari 2023 ini kami mengagendakan program kerja yang akan dilaksanakan pada
periode ini dan rencana pengusulan pembentukan HMP ARS se-Solo Raya. |
winda | 2023-01-05 |
|||
![]() |
Himpunan
Mahasiswa Prodi (HMP) Administrasi Rumah Sakit merupakan suatu organisasi intra
kampus yang menjadi wadah berkumpulnya mahasiswa Administrasi Rumah Sakit (ARS)
dengan tujuan untuk saling berinteraksi, belajar, dan saling bekerja sama dalam
meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) mahasiswa ARS. Selain itu,
organisasi ini juga dapat menjadi sarana mengembangkan potensi yang dimiliki
para pengurusnya serta untuk meningkatkan keprofesionalan kinerja yang lebih
baik. Salah satu sarana untuk meningkatkan motivasi dan kinerja pengurus yakni
dengan mengadakan agenda rapat rutin HMP ARS. Read more |
winda | 2022-11-22 |
|||
![]() |
Pada
tanggal 16-27 Oktober 2022, HMP ARS Universitas ‘Aisyiyah Surakarta mengadakan serangkaian
open recruitment untuk pengurus periode 2022/2023. Rangkaian kegiatan yang
dilaksanakan meliputi pendaftaran, seleksi, dan pengumuman.
Sesi pendaftaran dilaksanakan pada tanggal 16-22 Oktober 2022 secara online dengan mengisi link pendaftaran yang telah disediakan. Selanjutnya, diadakan sesi kedua yakni seleksi yang dibagi menjadi 2 tahapa... Read more |
Copyright © 2021 - 2025 | FIK AISKA University